Harun Lullulangi: Rakyat Harus Menjunjung Tinggi Nilai Persatuan dan Kesatuan
SULUTDAILY|| Tomohon – Harun Lullulangi, Anggota DPRD Kota Tomohon yang juga Ketua Fraksi PDI-Perjuangan menyatakan dengan semangat Proklamasi Kemerdekaan RI ke-72 Tahun 2017 maka menjunjung tinggi nilai persatuan dan kesatuan dengan rasa kebangsaan, dapat mewujudkan harapan sebagai bagian dari Indonesia Kerja Bersama demi Pancasila, UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika, serta NKRI. (davyt)