
Walikota Tomohon Serahkan Penghargaan Satyalencana Karya Satya
SULUTDAILY|| Tomohon – Walikota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE Ak CA menyerahkan Penghargaan Satyalencana Karya Satya 10, 20 dan 30 Tahun kepada masing-masing perwakilan PNS di Pemerintah Kota Tomohon, (17/8/2020).
Dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke-75 tersebut juga, Walikota menyerahkan Surat Keputusan Remisi kepada narapidana yang berhak menerima remisi dan Surat Keputusan Asimilasi pada Narapidana yang berhak mendapatkan asimilasi. (davyt)
CATEGORIES Tomohon