Paripurna DPRD Tomohon Nota Kesepahaman KUA PPAS APBD 2020

Paripurna DPRD Tomohon Nota Kesepahaman KUA PPAS APBD 2020

SULUTDAILY|| Tomohon – DPRD Kota Tomohon menggelar Sidang Paripurna Penandatanganan Nota Kesepakatan Kebijakan Umum APBD (KUA) serta Prioritas Plafon Anggaran Sementara APBD (PPAS) Kota Tomohon Tahun Anggaran 2020, (31/7/2019) di DPRD Kota Tomohon.

Rapat dipimpin Ketua DPRD Kota Tomohon Ir Miky JL Wenur MAP didampingi Wakil Ketua Youddy YY Moningka SIP, serta jajaran Anggota DPRD Kota Tomohon, dihadiri Walikota Tomohon Jimmy F Eman SE Ak CA maupun segenap pejabat Pemerintah Kota Tomohon. (davyt)

CATEGORIES
Share This