Usai Kegiatan TMMD Harga Jual Pertanian Meningkat.

Usai Kegiatan TMMD Harga Jual Pertanian Meningkat.

SULUTDAILY//Kudus – Kini kegiatan TMMD sudah usai dilakukan oleh anggota TNI yang tergabung dalam satgas TMMD Reg ke 107,namun usainya kegiatan tersebut justru menambah peningkatan harga jual hasil panen para petani,baik Laos maupun padi,sehingga itu semua dapat meningkatkan tarap hidup warga Desa Kedungsari semakin sejahtera,Selasa 14/04/2020.

“Kebahagiaan terpancar dari raut wajah pak Rukhan warga Desa Kedungsari berkat akses jalan yang kini usai di bangun anggota TNI membuat harga jual pertanianku meningkat,yang utamanya biaya transportasi yang lebih terjangkau dan murah,yang dulunya kendaraan susah melewati lokasi Jalan Usaha Tani (JUT)kini dengan mudah kendaraan langsung bisa sampai kelokasi,sehingga dapat mengurangi biaya untuk membayar transportasi sehingga bisa menambah pendapatan hasil pertanian kami termasuk warga yang lain,”terimakasih pak TNI jasamu akan selalu kami ingat,Ucap pak Rukhan.

Sertu Yanto anggota Satgas TMMD Reg ke 107 Kodim 0722/Kudus sangat bangga bisa membantu warga petani desa Kedungsari untuk meningkatkan tarap hidup mereka,kini pertanian warga desa Kedungsari mulai meningkat,terutama padi dan laos,semoga hasil jerih payah kami semua membawa manfaat bagi keluarga mereka”Ungkap Yanto tuturnya.
(PendimKudus)

CATEGORIES
Share This