
Pemkot Tomohon Gelar Periksa Kesehatan Gratis Jelang Peringatan Hari Jadi ke-22 Tahun 2025
SULUTDAILY|| Tomohon – Jelang Peringatan Hari Jadi ke-22 Kota Tomohon Tahun 2025, Pemerintah Kota Tomohon menggelar pemeriksaan kesehatan gratis, (17/1/2025) di Stadion Babe Palar Tomohon.
Pemeriksaan kesehatan gratis tersebut ikut dilakoni jajaran ASN Pemerintah Kota Tomohon. (davyt)
CATEGORIES Tomohon