Komisi II Kunker di Pemkab Tangerang

Komisi II Kunker di Pemkab Tangerang

SULUTDAILY|| Tangerang – Komisi II DPRD Kota Tomohon melaksanakan kunjungan kerja di Pemerintah Kabupaten Tangerang Provinsi Banten, (19/2/2019).

Hadir dalam kunjungan kerja, Ketua DPRD Kota Tomohon Ir Miky JL Wenur MAP, Ketua Komisi II Frets H Keles ST, Hudson DN Bogia, Maria H Pijoh, Harun Lullulangi, Piet HK Pungus SPd, Santi Maria Runtu, serta Stanly R Wuwung ST dengan materi Percepatan Pembangunan Daerah diterima oleh Kepala Bidang Perencanaan dan Prasarana Wilayah Kabupaten Tangerang Erwin Mawandy ST MSi dari Badan Perencanaan Pembangunan Kabupaten Tangerang Provinsi Banten. (davyt)

CATEGORIES
Share This