
Wisatawan Asal Kinabalu Malaysia Puji Kota Tomohon
SULUTDAILY|| Tomohon – Kunjungan wisatawan mancanegara di Kota Tomohon terus terjadi. Pasalnya, (18/3/2025) rombongan wisatawan asal Kota Kinabalu Malaysia ikut mampir di Toko Novita yang berada di Kawasan Pusat Kota Tomohon.
Diakui, para wisatawan dagangan yang dijual memiliki daya tarik tersendiri, ditambah dengan keindahan Kota Tomohon yang nyaman didukung keramahan masyarakat. (davyt)

CATEGORIES Tomohon

